Posts

Showing posts with the label Sunah

Shalat Sunah Fajar

Image
Assalamu'alaikum Wr. Wb. (Bismillah)       Segala puji bagi Allah Swt. Tuhan Semesta Alam, karena berkat rahmat dan hidayahnya saya dapat menulis artikel ini dan membagikannya kepada saudara. Serta  tidak lupa saya bershalawat dan salam kepada Nabi Muhammad Saw. yang insyaallah akan memberikan syafaatnya dia hari akhir nanti.       Shalat Sunah Fajar adalah bagian dari shalat sunah rawatib yang sangat ditekankan (Mu'akadah)  daripada shalat sunah rawatib lainnya. Shalat sunnah fajar dilakukan sebelum shalat subuh. Maka dari itu kenapa shalat sunah fajar sangat ditekankan ?. Dalilnya adalah : Hadits Aisyah r.a, كَانَ رَسُولُ اللَّهِ -صلى الله عليه وسلم- يُصَلِّى رَكْعَتَىِ الْفَجْرِ إِذَا سَمِعَ الأَذَانَ وَيُخَفِّفُهُمَا “Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam setelah mendengar adzan, beliau melaksanakan shalat sunnah dua raka’at ringan” (HR. Muslim no. 724). Dalam lafazh lainnya disebutkan bahwa ‘Aisyah berkata, كَانَ رَسُولُ اللَّهِ -صلى الله عليه وس

Keistimewaan Shalat Sunnah Fajar

Image
Assalamu'alaikum Wr. Wb (Bismillah)        Segala puji bagi Allah Swt. Tuhan Semesta Alam, karena berkat rahmat dan hidayahnya saya dapat menulis artikel ini dan membagikannya kepada saudara. Serta  tidak lupa saya bershalawat dan salam kepada Nabi Muhammad Saw. yang insyaallah akan memberikan syafaatnya dia hari akhir nanti.       Shalat sunnah fajar merupakan shalat sunnah yang sangat diutamakan bagi orang-orang yang beriman karena memiliki beberapa keistimewaan lebih daripada shalat sunnah rawatib yang lain, oleh karena itu mari kita pelajari apa saja keistimewaannya itu. Keistimewaan Shalat Sunnah Fajar Karena Beberapa Perkara Pertama       Karena ia tetap disyariatkan pada saat safar ataupun mukim, sedangkan shalat sunnah rawatib lain tidak disunahkan untuk melaksanakannya pada saat sedang safar. Seperti shalat rawatib Zuhur, Maghrib dan Isya. Kedua Pahalanya lebih baik daripada dunia dan seisinya. رَكْعَتَا الْفَجْرِ خَيْرٌ مِنْ الدُّنْيَا وَمَا فِيه

Shalat Sunnah Rawatib

Image
Assalamu'alaikum Wr. Wb (Bismillah)       Segala puji bagi Allah Swt. Tuhan Semesta Alam, karena berkat rahmat dan hidayahnya saya dapat menulis artikel ini dan membagikannya kepada saudara. Serta  tidak lupa saya bershalawat dan salam kepada Nabi Muhammad Saw. yang insyaallah akan memberikan syafaatnya dia hari akhir nanti.       Shalat Sunnah Rawatib adalah sunah yang bersifat rutin dan mengiringi shalat-shalat fardhu. Ada dua pendapat mengenai jumlah shalat fardhu. Pendapat Pertama :       Jumlah keseluruhannya ada 10 rakaat. 1. 2 Rakaat sebelum subuh, 2. 2 shalat sebelum zuhur 3. 2 rakaat sebelumnya, 4. 2 rakaat setelah maghrib 5. 2 rakaat setelah isya. Sepuluh rakaat tersebut disepakati oleh seluruh ulama, sebagaimana yang dinukilkan oleh Ibnu Habirah Rahimallah. (Al-Ifshah 1/151).       Mereka berdalil dengan hadits Ibnu Umar r.a yang disepakati oleh Al-Bukhari dan Muslim (Muttafaq 'alaih), dia berkata. : فِظْتُ مِنَ النَّبِىِّ – صلى الله عليه

Sunnah Saat Adzan

Image
A. Sunnah-Sunnah Adzan Yang Terkait Didalamnya 1. Mengikuti Muadzin       Bagi orang yang mendengarkan adzan disunnahkan untuk mengucapkan seperti yang di kumandangkan muadzin kecuali pada ucapan hal'alatain (hayya 'alash shalah dan hayya 'alal falah) , maka yang mendengarnya mengucapkan " La Hawla wa laa quwwata illaa billaah". hal ini berdasarkan hadits dari Abdullah bin 'Amr bin Al-'Ash r.a bahwasanya dia mendengar Nabi Saw. bersabda : إِذَا سَمِعْتُمُ الْمُؤَذِّنَ فَقُولُوا مِثْلَ مَا يَقُولُ ثُمَّ صَلُّوا عَلَىَّ فَإِنَّهُ مَنْ صَلَّى عَلَىَّ صَلاَةً صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ بِهَا عَشْرًا ثُمَّ سَلُوا اللَّهَ لِىَ الْوَسِيلَةَ فَإِنَّهَا مَنْزِلَةٌ فِى الْجَنَّةِ لاَ تَنْبَغِى إِلاَّ لِعَبْدٍ مِنْ عِبَادِ اللَّهِ وَأَرْجُو أَنْ أَكُونَ أَنَا هُوَ فَمَنْ سَأَلَ لِىَ الْوَسِيلَةَ حَلَّتْ لَهُ الشَّفَاعَةُ Artinya : “Jika kalian mendengar muadzin, maka ucapkanlah seperti apa yang diucapkan oleh muadzin. Kemudian bershalawatlah untu

Doa Qunut

Image
. Assalamu'alaikum Wr. Wb. (Bismillah)       Segala puji bagi Allah Swt. Tuhan Semesta Alam, karena berkat rahmat dan hidayahnya saya memberikan dan menulis artikel ini. Serta tidak lupa saya bershalawat serta salam kepada Nabi Muhammad Saw. yang insyaallah akan memberikan syafaatnya kepada kita saat hari akhir (aamiinn).       Oke langsung saja kita masuk pembahasan mengenai doa qunut        Ibnul Qayyim  Raimahullah  mengatakan,  "Secara umum kata qunut itu memiliki arti berdiri, diam, ibadah yang terus-menerus, doa, tasbih dan khusyuk.  (Zadul Ma'ad (1/276). Sementara yang dimaksud qunut disini adalah doa; yaitu oada rakaat ketiga yang didalamnya dibaca surah Al-Ikhlash. Qunut dalam shalat witir termasuk sunah yang terkadang dilakukan dan terkadang ditinggalkan. Pendapat inilah yang dipilih Ibnu Taimiyyah  Rahimahullah . Namun, yang lebih utama adalah lebih sering meninggalkannya daripada melaksanakannya."       Alasannya adalah karena sangat b

Sunnah Saat Shalat Malam (part 2)

Image
Assalamu'alaikum Wr. Wb.   (Bismillah)       Segala puji bagi Allah Swt. Tuhan Semesta Alam karena berkat rahmat dan hidayahnya saya dapat menulis artikel ini. Serta tidak lupa saya bershalawat serta salam kepada junjungan Nabi Muhammad Saw. yang insyaallah akan memberikan syafaat nya di hari akhir nanti (aamiinn).       Semoga artikel yang saya tulis ini dapat bermanfaat bagi saudara dan dapat diamalkan di dunia.       Artikel ini merupakan artikel dari lanjutan  artikel ini , bagi saudara yang belum melihatnya silahkan kunjungi artikel sebelumnya. Supaya ilmunya lengkap. 4. Berdoa Pada Sepertiga Malam Terakhir       Di antara sunah-sunah yang ditekankan (mu'akadah)  pada akhir malam adalah berdoa. Jika telah berdoa dalam qunutnya pada akhir malam, maka hal itu sudah cukup baginya. Namun, jika belum bedoa (qunut), maka disunahkan untuk berdoa pada waktu tersbut. Karena waktu itu merupakan waktu yang insyaallah pasti dikabulkan doa nya bagi yang memohon ke

Sunnah Saat Sholat Malam

Image
Assalamu'alaikum Wr. Wb. (Bismillah)       Segala puji bagi Allah Swt. Tuhan Semesta Alam, karena berkat rahmat dan hidayahnya saya dapat menulis artikel saya ini dan dapat membagikan ilmu-ilmu yang saya saya dapat, supaya ilmu yang saya berikan dapat bermanfaat bagi saudara sekalian dan tidak dilupakan oleh orang-orang, lalu dilaksanakan di dunia. Serta tidak lupa saya bershalawat kepada Nabi Muhammad Saw. yang insyaallah akan memberikan syafaat nya di hari akhir nanti.       Artikel ini merupakan artikel lanjutan (part 4) dari artikel sebelumnya. Yang dapat kalian lihat dibawah : Part 1 Part 2 Part 3 1. Disunahkan Untuk Salam Pada Setiap Dua Rakaat.       Hal ini berdasarkan Hadits Ibnu Umar r.a, Bahwasanya dia berkata, "Seorang laki-laki berdiri dan berkata, 'Wahai Rasulullah, bagaimanakah tata cara shalat malam ?', Beliau menjawab : صَلاَةُ اللَّيْلِ مَثْنَى مَثْنَى ، فَإِذَا خَشِىَ أَحَدُكُمُ الصُّبْحَ صَلَّى رَكْعَةً وَاحِدَةً ، تُوتِ

Amalan Sunah Pada Bulan Ramadhan

Image
Assalamu'alaikum Wr. Wb. (Bismillah)       Segala puji bagi Allah Swt. karena berkat rahmat dan hidayahnya saya masih bisa melanjutkan menulis artikel ini. Serta tidak lupa shalawat serta salam saya sampaikan kepada Nabi Muhammad Saw. insyaallah yang akan memberikan syafaat di akhirat nanti.       Bulan Ramadhan adalah bulan yang penuh berkah. Dimana seseorang berlomba-lomba untuk mendapatkan pahala. Dan juga di bulan ini ada amalan yang harus dilakukan seperti berpuasa, salat tarawih, peringatan turunnya Alquran, mencari malam Lailatul Qadar, serta memperbanyak membaca Alquran, membayar zakat fitrah dan diakhiri dengan merayakan Idul Fitri atau hari kemenangan. Pada bulan ini juga tidur yang kita lakukan masih tetap mendapatkan pahala. Lalu ujian paling berat bagi orang muslimin yaitu melawan hawa nafsu . Jihad melawan nafsu bertujuan untuk menyucikan dan memurnikan nafsu kita untuk kembali semurni-murninya, yaitu dalam keadaan fitri. Ungkapan ini sebenarnya berasal